Kepemimpinan adalah suatu kegiatan yang mempengaruh orang lain agar orang tersebut mau bekerjasama untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan. Kepemimpinan juga sering dikenal sebagai kemampuan untuk memperoleh consensus anggota organisasi untuk melakukan tugas manajemen agar tujuan organisasi tercapai.TIPE KEPEMIMPINANMenutur G.R Terry yaitu :Tipe...